Peer Review Process

Proses Review Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (JurDikMas) Sosiosaintifik sebagai berikut:

  1. Artikel yang diterima oleh chef editor akan direview oleh 2 orang reviewr (ahli) di bidang tertentu sesuai dengan isi artikel yang disubmit
  2. Penulis tidak mengetahui profil reviewer yang ditunjuk oleh editor
  3. Artikel akan diterma setelah melalui proses review dengan ketentuan: 1) diterima tanpa revisi; 2) diterima dengan sedikit revisi; 3) diterima dengan revisi besar.
  4. Artikel akan diterima bergantung keputusan editor in chief dengan mempertimbangkan hasil reviewer